Beng-beng adalah sejenis wafer dengan sereal bersalut cokelat. Snack ini memiliki 4 kelezatan dalam sekali gigit yaitu wafer, karamel, krispi, cokelat.

Beng-beng


Rata-rata yang menyukai Beng-beng adalah anak-anak, karena diperkaya dengan rasa coklat yang kompleks. Beng-beng tersebar luas di pasaran, bisa dikatakan setiap supermarket bahkan warung-warung kecil dapat dengan mudah ditemukan.

Komposisi :
  • Glukosa
  • Gula
  • Susu Bubuk
  • Tepung Terigu
  • Lemak Nabati (mengandung antioksidan BHA)
  • Kakao Massa
  • Sereal
  • Maltodekstrin
  • Lemak Susu
  • Dekstrosa
  • Pengemulsi (Lesitin Kedelai)
  • Garam
  • Pengembang
  • Perisa Artifisial


Beng-beng kemasan kecil seberat 20 gram ini tercatat Nomor Seri Produksinya 8-886001-038011 telah mendapatkan lisensi dari BPOM RI MD 236131004050, namun belum ditemukan Label atau Stempel Sertifikat Halal dari MUI pada kemasannya. Wafer ini diproduksi oleh PT. Mayora Indah Tbk. Tangerang 15135 - Indonesia.

Untuk layanan konsumen, Beng-beng membuka kotak surat ke alamat PT. Mayora Indah Tbk. PO BOX 6138, Jakarta 11061 - Indonesia. Atau dengan cara mengirimkan email ke consumer@mayora.co.id



Description 

Beng-beng is a kind of cereals coated with chocolate wafers. This snack has four deliciousness in a single bite, a wafer, caramel, crispy, chocolate.


Delicius Cream
Soft and Crispy Wafer
Coated with Caramel
and Milk Chocolate

Enjoy Your Favourite
Delicious Chocolate Caramel Bar
Beng-beng the Real Taste

Ingrediens : Glucose, Sugar, Milk powder, Wheat Flour, Vegetable fat (Contains Antioxidant BHA,Cocoa butter, Cocoa mass, Cereal, Maltodextrin, Milk fat, Dextrose, Emulsifier (Soy Lecithin), Salt, Leavening agent, Artificial Flavor.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top
close