Goriorio adalah biskuit sandwich dengan rasa krim vanila yang diproduksi pada peralatan yang juga memproses biskuit yang mengandung kacang dan telur.

Gorio dari Komposisi Produk
Goriorio


Biskuit ini banyak sekali dijual di semua tempat perbelanjaan seperti kios-kios, toko-toko dan warung-warung bahkan di kantin-kantin sekolahpun ada.

Goriorio teregistrasi dengan Barcode 8-994834-000218 mendapat sertifikat standar ISO 9001 : 2008 dan ISO 22000 : 2005 dan telah mendapatkan Sertifikat Halal dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) dibuktikan dengan adanya Label Halal pada kemasannya.  Di samping itu Goriorio juga mendapatkan izin dari Badan Pengawas Obat-obatan dan Makanan (BPOM) dengan nomor BPOM RI MD 235613007024.

Produk Goriorio diproduksikan oleh PT. Siantar Top, Tbk, Sidoarjo 61256 – Indonesia.


Informasi Nilai Gizi Goriorio

Total Energi 70 kkal
Energi dari lemak 25 kkal
Lemak total = 3 gram / 4%
Protein = 1 gram / 2%
Karbohidrat Total = 11 gram / 4%
Natrium = 60 gram 3%
*) Persen AKG berdasarkan kebutuhan energi 2000 kkal.  Kebutuhan energi anda bisa lebih tinggi atau lebih rendah.


Komposisi Goriorio
  • Tepung Terigu
  • Gula
  • Minyak Nabati
  • Susu Bubuk
  • Coklat Bubuk
  • Glukosa
  • Non Dary Creamer Bubuk
  • Pengembang Amonium Bikarbonat
  • Garam
  • Pengembang
  • Natrium Bicarbonat
  • Pengemulsi (Lesitin Kedelai)
  • Perisa Susu
  • Perisa Vanila
  • Nono diglycendes



Description

Goriorio is a sandwich biscuit with vanilla cream flavor produced on equipment that also processes biscuits that contain peanut and egg.

Ingredient : Wheat Flour, Sugar, Vegetable Shortening and Oil, Whole Milk Powder, Cocoa Powder, Glucose, Non Dairy Creamer Powder, Leavering Ammonium Bicarbonate, Salt, Leavering Sodium Bicarbonate, Emulsifier (Soy Lecitine), Milk Flavour, Vanila Flavour, Mono diglycendes.


2 komentar:

  1. Kalau dapat rekomendasi halal harusnya ada nomor registrasi oleh LPPOM MUI

    BalasHapus

 
Top
close